Latihan Soal Report Text
Update: 1 minutes read
Latihan Soal Report Text
Report Text adalah teks yang mendeskripsikan sesuatu atau
benda-benda secara umum, contohnya berbagai benda atau fenomena alam, buatan
dan sosial yang ada atau terjadi di lingkungan kita. Teks report mengupas suatu
hasil pengamatan, penelaahan, penelitian, observasi, atau study tentang benda
atau binatang, orang atau tempat. Untuk memahami lebih lanjut, klik DISINI untuk berlatih
Labels:
Latihan Soal
Post a Comment